Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

7 Cara Hadapi Masalah Menyusui bersama Mama's Choice

Gambar
Lazimnya wanita menikah harapannya adalah hamil dan menyusui anaknya sendiri, dengan begini barulah wanita disebut ibu atau mama serta kesempurnaan sebuah keluarga. Kebahagian wanita di mulai pada awal masa kehamilan, janin di dalam rahim sang mama dari 0 sampai 1000 hari adalah tahapan penting tumbuh kembangnya seorang anak manusia. Kondisi kehamilan pada wanita berbeda-beda, tidaklah selalu lancar seperti jalan tol. Akan tetapi banyak keluhan mulai dari sulit makan, ngidam, mual dan muntah bahkan ada beberapa wanita yang merasa sangat lemah hingga bedrest. Disinilah mama'schoice ikut dalam membantu meringankan keluhan-keluhan pada calon mama maupun pada mama seperti aku. Mama's Choice adalah produk aman  untuk ibu hamil dan menyusui karena apa? Aman dari hati untuk mama dan bayi, dan tentunya bebas toksin atau racun. Sewaktu aku hamil anak ke 2 pemeriksaan rutin aku lakukan di PusKesMas karena aku pengguna Kartu BPJS kesehatan. Puskesmas adalah faskes I diman

Menyanyangi Ginjal Karena Ginjal Sehat Untuk Semua

Gambar
Kemenkes, Dokpri Menurut data Institute for health Metric and Evaluation ( IHME ),  adalah termasuk Jenis penyakit tidak menular merupakan penyebab kematian terbanyak di dunia dan penyakit ginjal menempati urutan ke-12 Setelah TBC (tuberculosis). Penyakit ginjal kronis terus meningkat dari tahun ke tahun. Pada tahun 2000 insiden penyakit ginjal kronis sebesar 346.641, tahun 2010 insiden mencapai 440.750 dan di tahun 2017 sebesar 520.207 insiden, sedangkan di Indonesia berdasarkan data IHME kematian karena penyakit ginjal menempati urutan ke-13. Maka pada hari ginjal sedunia tahun 2020 mengusung tema global "Kidney Health For Everyone Everywhere atau Ginjal Sehat Untuk Semua". Apa Sih Ginjal Itu? Ginjal adalah organ ekskresi pada makhluk bertulang belakang yang berbentuk kacang bagian dari urin yang berfungsi menyaring kotoran (Urea) dari darah dan membuangnya bersama dengan air dalam bentuk urin, di dunia kedokteran orang yang mempelajari penyakit ginjal di sebut