Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

Lagi, Brand Ambassador Scarlett yang Bikin Kaget

Gambar
Hai.. annyeonghaseyo  untuk pencinta scarlett skin care lovers ada berita baru nih yang mana scarlet kolaborasi dengan girlband TWICE, itu loh k-popers asal Korea yang membernya ada 9 orang dan semuanya cantik-cantik. Grup wanita atau girl band ini memulai debutnya pada 20 Oktober 2015, nah k-popers ini di bawah naungan JYP entertainment. Penasaran dong siapa-siapa saja nama member grup dari girlband ini, dan juga  amazingnya ialah 9 member k-pop TWICE ini mereka berbeda kebangsaan lho, biar gak penasaran yuk kita ikuti siapa sih mereka semua itu, berikut adalah sekilas profil girlband TWICE. Sumber, IG @Scarlett 1. Nayeon lengkapnya Im Na Yeon berasal dari negara Korea.  2. Jeongyeon lengkapnya Yoo Kyung Wan/Yoo Jeong Yeon berasal dari negara Korea 3. Momo, atau lengkapnya Hirai Momo asal kebangsaannya adalah Jepang 4. Sana, lengkapnya adalah Minatozaki Sana asal negaranya pun dari Jepang 5. Jihyo, atau Park Ji Soo/Park Ji Hyo lahir di Guri, Gyeonggi Korea Selatan 6. Mina,  blasteran

5 Tips Bermedia sosial di Tengah Pandemi

Gambar
Semenjak pandemi terjadi 2 tahun yang lalu, maka total seluruh aktivitas beralih ke internet untuk pekerja kantoran pun melakukan kegiatannya melalui work from home atau bekerja dari rumah. Kebijakan pemerintah yang menerapkan sistem PPKM agar dapat menekan laju pandemi merupakan langkah yang tepat, dengan begitu pentingnya penggunaan media sosial di tengah pandemi pun sangatlah tinggi dan internet menjadi andalan untuk mencari informasi dari sumber yang benar. Tidak semua informasi dari internet itu baik dan benar ya bro, sebagai blogger penting untuk kita memfilter berita yang beredar di masyarakat, bahkan jika di perlukan kita harus meluruskan suatu info atau berita yang rancu agar hoax  tidak menjadi acuan atau bahan untuk orang lain menyebarkan berita, nah untuk ini di perlukan penelusuran sumber berita yang akurat ya. Banyak informasi penting dan bermanfaat yang bisa kita dapat dari bermedia sosial apalagi untuk blogger dan influencer yang menjadikan media sosial sebagai sarana d