Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

Kupas Tuntas IDN creative Jalankan digital Campaign

Gambar
Dunia digital merebak naik sejak pandemi covid-19 menyapa tanah air, banyak orang yang beralih ke dunia digital karena hal ini. Untuk meminimalisir penyebaran virus ini, maka pemerintah bertindak cepat dengan cara mengalihkan pekerjaan yang dilakukan di kantor menjadi bekerja dari rumah. Tentunya berbeda cara dan rasa saat beraktivitas menyelesaikan tugas secara langsung dengan penyelesaian tugas melalui gadged. Source by IDN creative  Sisi lain hadirnya musibah itu menjadikan perubahan besar perilaku di masyarakat, mulai dari melakukan pekerjaan, mengupdate berita melalui situs online maupun pemenuhan kebutuhan harian, semua dilakukan dengan internet. Inilah salah satu penyebab digital marketing semakin banyak diminati oleh para pelaku usaha. Campaign-campaign dilakukan dengan menggunakan konten-konten yang menarik hingga bermunculan ide-ide kreatif yang menarik minat konsumen. Saat ini pandemi sudah mereda banyak perusahaan-perusahaan yang sudah mulai kembali beraktivitas seperti sed

Pentingnya Chilling dan Healing bagi OYPMK

Gambar
"saya sendiri yang bisa mengubah dan saya harus melangkah maju apa yang kita alami adalah rencana dari Tuhan dan kita harus menerima" . (Ardiyansyah) Tidak punya teman untuk berkeluh kesah maupun bercerita tentang kesedihan dan mau mendengarkan saat dia bercerita adalah keinginan setiap orang yang sedang menderita sakit, begitupun dengan orang yang positif kusta, Ketakutan atau Chilling sering kali mengekor disetiap langkahnya. Stigma buruk dan pandangan sebelah mata dari orang terdekat pun dirasakan begitu menyakitkan, hal inilah yang dirasakan oleh Ardiansyah ketika keluarga terutama sang ibu yang berubah saat mengetahui bahwa Ardi tengah menjalani pengobatan kusta. Hal ini bagaikan cambuk yang membuat Ardi bangkit dari keterpurukan, dengan kondisi yang sedang tahap rehabilitasi Ardi tetap menjalin komunikasi dengan teman-temannya. Image Ardiyansyah by emma  Apa yang dialami adalah suratan takdir kehendak yang maha kuasa, hanya kita sendiri yang bisa merubah dari keterpuruk

PCOS Bukan Akhir Segalanya

Gambar
Kehidupan pasca menikah adalah menginginkan keturunan yang lahir dari benih sendiri, namun terkadang semua tidaklah semudah yang dipikirkan dan tidak seindah kenyataan. Tidak semua pasangan langsung mendapatkan anak, banyak juga yang masih terus berjuang untuk mendapatkannya. Tentunya banyak pertanyaan dari orang sekitar atau bahkan keluarga sendiri yang terkadang memojokkan, misalnya saja sudah hamil belum? sudah lama menikah kok belum hamil juga? bisa gak sih? (eh hihihii) Sebenarnya banyak faktor yang menjadi penyebab mengapa belum di karunia anak, adakalanya beberapa pasangan suami istri yang saling memahami satu sama lain akan tetapi faktor perkataan orang luar yang kurang bijaksana menambah beban psikologis pasutri hingga menjadi tertekan. Adapun faktor itu seperti, bekerja terlalu berat, stress, perokok aktif, dan karena memang Tuhan yang maha Esa belum memberi karunia pada pasangan tersebut. Image by Emma  Apa itu PCOS dan Apa Penyebabnya? polycystic ovarian syndrome (PCOS) ada

Magang 2012, Autisme pada Anak Bukanlah Sebuah Penyakit.

Gambar
Magang 2012, Autisme pada Anak Bukanlah Sebuah Penyakit. " Autis suatu perbedaan saja dan perbedaan bukan berarti kurang " (Aviani Christiany) Jam 9 pagi di hari Jum'at 25 Maret 2012, saya melihat seorang anak duduk di kursi dengan menghentak-hentakkan kaki seraya mengucap sebuah kata yang sama secara berulang-ulang. Sejenak saya terkejut karena hari ini begitu berbeda dari sebelumnya dimana anak-anak murid lainnya begitu ceria bermain bersama sedangkan anak perempuan ini sibuk dengan dunianya sendiri. Perlahan saya coba untuk mendekat dan menyapa, "Hallo, siapa namamu nak?" tidak ada respon, anak itu terus saja melakukan hal yang sama dan itu membuat saya bingung.. Bu Upik salah satu pengurus sekolah, masuk ke dalam kelas dan mendekati saya, lalu berkata, "namanya Putri bu, menderita autis dan baru masuk hari ini untuk percobaan belajar disini". Design canva by emma Baru 1 bulan saya magang disebuah sekolah Taman kanak-kanak "Simba" yang ter